Brankas Terbaik Chubb Guardian Mark VI
Brankas Terbaik Chubb Guardian Mark VI
Salah satu Brankas Terbaik andalan dari Chubb Safes adalah tipe Guardian Mark VI. Ya, karena lemari besi penyimpanan ini merupakan Brankas kelas berat yang masuk kategori Brankas Tahan Api dan Brankas Tahan Bongkar. Brankas memiliki tingkat kualitas yang sangat tinggi. Kita tahu bawa merk Chubb adalah merk Brankas yang sudah tidak bisa diragukan lagi kualitasnya. Satu satunya brankas yang memiliki sertifikat Tahan Api dan Tahan Bongkar.
Beberapa keunggulan dari Brankas Chubb Guardian Mark VI :
Pintu dengan tebal keseluruhan 145 mm dengan lapisan formula Chubbsafes F42 setebal 75mm, juga dilengkapi dengan pelat baja antibor di semua bagian-bagian penting
- Tebal keseluruhan badan brankas 84 mm, terbuat dari pelat baja dalam dan luar, berisi bahan padat formula Chubbsafes F42 yang menjadi satu kesatuan dengan lempengan badan.
- Memakai sebuah kunci kombinasi 4 roda dan sebuah kunci 11 lever.
- Mekanisme penguncian menggunakan slot geser pada 3 sisi pintu berdiameter 32 mm dan slot bar pada sisi engsel menjamin kesatuan antara pintu dan badan lemari guna memberikan perlindungan yang maksimal.
- Lemari besi ini dilengkapi dengan 2 pengunci otomatis dimana bila terjadi pembongkaran secara paksa atau peledakan, pintu akan terkunci secara otomatis.
- Lemari besi ini dilengkapi dengan fasilitas base fixing yang memungkinkan untuk peletakan permanen di atas lantai untuk menghindari pemindahan paksa.
- Mendapatkan sertifikat ECBS Grade III menurut standar EN1143-1 oleh Forchungs und Prufgemeinschaft Geldschranke und Tresoraniagen (FuP) yang merupakan standar Eropa untuk lemari besi.
Komentar
Posting Komentar